Pages

Sunday, March 6, 2022

SOAL US MATEMATIKA WAJIB DAN KISI-KISI

 SOAL US MATEMATIKA WAJIB DAN KISI-KISI





NO

KOMPETENSI DASAR

KELAS

MATERI POKOK

INDIKATOR SOAL

LEVEL KOGNITIF

NO SOAL

BENTUK SOAL

1

 

3.6 Menjelaskan operasi komposisi
pada fungsi dan operasi invers pada
fungsi invers serta sifat-sifatnya serta
menentukan eksistensinya

 

4.6 Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan operasi
komposisi dan operasi invers suatu
fungsi

 

X

 

Fungsi Komposisi dan Fungsi Invers

Diketahui fungsi , peserta didik menentukan nilai m jika .(fog)(m) =  c

 

L2

 

1

 

PG

 

Diketahui fungsi , peserta didik menentukan nilai fungsi invers dari fungsi f(x)

 

Peserta didik dapat menyelesaikn masalah yang brkaitan dengan operasi komposisi fungsi

 

L2

 

 

L3

 

 

 

 

 

 

2

 

 

 

3

 

 

 

 

PG

 

 

PG

 

 

 

 

 

 

2

3.5 Menjelaskan dan menentukan
fungsi (terutama fungsi linear, fungsi
kuadrat, dan fungsi rasional) secara
formal yang meliputi notasi, daerah asal,
daerah hasil, dan ekspresi simbolik, serta
sketsa grafiknya

 

X

 

Fungsi kuadrat

 

Diketahui titik potng grafik fungsi kuadrat dengan sumbu x,pesrta didik dapat menentukan persamaan grafik fungsi tersebut.

 

L2

 

4

 

 

 

PG

 

 

 

 

3

3. 2 Menjelaskan program linear dua variabel dan metode penyelesaiannya dengan menggunakan masalah kontekstual

4.2 Menyelesaikan masalah
kontekstual yang berkaitan dengan
program linear dua variabel

XI

 

Program Linear

 

 

 

 

 

Peserta didik dapat menentukan nilai maksimum fungsi tujuan pada permasalahan program linear

 

L2

 

7

 

PG

 

Pesrta didik dapat menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan program linear dua variabel

 

 

 

 

L3

 

8

 

PG

4

4.3Menyelesaikan masalah kontekstual
yang berkaitan dengan matriks dan
operasinya

4.4 Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan determinan dan
invers matriks berordo 2×2 dan 3×3

XI

Matriks

 

 

 

Diketahui matriks P,Q,R berordo 2x2 memenuhi persamaan X= PT – 2Q + 3R Peserta didik dapat menentukan invers matriks X

L2

 

 

 

6

 

PG

 

 

 

 

 

 

 

 

5

4.6 Menggunakan pola barisan aritmetika
atau geometri untuk menyajikan
dan menyelesaikan masalah
kontekstual (termasuk
pertumbuhan, peluruhan, bunga
majemuk, dan anuitas)

 

Barisan dan deret Aritmetika dan Geometri

 

 

 

 

 

Diketahui suku ke-2 dan suku ke-6 barisan geometri, peserta didk dapat menentukan suku ke-n barisan tersebut

 

L2

 

10

 

PG

 

Peserta didik dpat menyelesikan msalah kontekstual yang berkaitan dengan brisan dan deret aritmetika

 

L3

 

9

 

PG

 

 

 

 

 

 

 

6

4.7 Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan limit fungsi aljabar

XI

 Limit fungsi aljabar

Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang berkitan dengan limit funsi aljabar untuk x mendekati a

 

L2

 

11

 

PG

 

 

 

 

 

7

3.8 Menjelaskan sifat-sifat turunan
fungsi aljabar dan menentukan
turunan fungsi aljabar
menggunakan definisi atau sifatsifat turunan fungsi

4.8 Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan turunan fungsi
aljabar

XI

Turunan fungsi Aljabar

Diberikan fungsi , peserta didik menentukan interval fungsi naik.

 

L2

 

12

 

PG

 

 

 

 

 

 

8

 

3.10 Mendeskripsikan integral tak tentu (anti turunan) fungsi aljabar dan menganalisis sifatsifatnya berdasarkan sifat-sifat turunan fungsi

 

 

XI

 

Iintegral tak tentu fungsi aljabar

 

Peserta didik dapat menentukan hasil integral tak tentu fungsi aljabar

 

 

L2

 

 

13

 

 

PG

 

 

 

 

9

3.7 Menjelaskan rasio trigonometri
(sinus, cosinus, tangen, cosecan, secan,
dan cotangen) pada segitiga siku-siku

 

X

Perbandingan trigonometri

Peserta didik dapat menyelesaikan masalah kontekstual denan menggunakan aturan kosinus

 

L3

 

5

 

PG

 

 

 

 

10

3.10 Menjelaskan fungsi trigonometri dengan menggunakan lingkaran satuan

 

X

 

Fungsi trigonometri

 

 

 

 

11

4.1 Menentukan jarak dalam ruang
(antar titik, titik ke garis, dan titik
ke bidang)

 

XII

 

Jarak dalm ruang

Diketahui kubus ABCD EFGH dengan pnjang rusuk a cm, peserta didik dapat menetukan jarak titik  ke garis

Diketahui limas beraturan T ABCD dengan panjang rusuk tegak p cm dan rusk alas r cm, peserta didik dapat menetukan jarak titik T ke bidang ABCD

 

L2

 

 

L2

 

14

 

 

1

 

PG

 

 

URAIAN

 

Diketahui balok ABCD EFGH dengan panjng rusuknya ,pesrta didik dapat menentukan jarak titik ke titik

 

 

L2

 

 

15

 

 

PG

12

4.2 Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan penyajian data
hasil pengukuran dan pencacahan
dalam tabel distribusi frekuensi
dan histogram

XII

Penyajian data dalam bentuk table distribusi frekuensi dan histogram

 

 

 

 

 

Disajikian data berkelompok dalam table distribusi frekuensi, peserta didik dapat menentukan nilai rata rata dari data tersebut

 

L2

 

16

 

PG

13

3.2 Menentukan dan menganalisis
ukuran pemusatan dan
penyebaran data yang disajikan
dalam bentuk tabel distribusi
frekuensi dan histogram

XII

Ukuran pemusatan, letak, dan penyebaran data

Disajikan data berkelompok dalam bentuk histogram , pesrta didik dapat menentukan modus dari data tersebut

Disajikan data berkelompok dalam table distribusi frkuensi , peserta didik dapat menentukan median dari data tersebut

Peserta didik dapat menetukan simpangan baku dari data tunggal

Peserta didik dapat menetukan simpangan kuartil dari data tunggal

 

L2

 

 

L2

 

 

 

L2

 

L2

 

17

 

 

2

 

 

 

18

 

19

 

PG

 

 

URAIAN

14

3.3 Menganalisis aturan pencacahan
(aturan penjumlahan, aturan
perkalian, permutasi, dan
kombinasi) melalui masalah
kontekstual

4.3 Menyelesaikan masalah
kontekstual yang berkaitan dengan
kaidah pencacahan (aturan
penjumlahan, aturan perkalian,
permutasi, dan kombinasi)

XII

Kaidah pencacahan

Pesrta didik dapat menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan aturan perkalian

 

L2

 

22

 

PG

 

 

Pesrta didik dapat menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan permutasi

Pesrta didik dapat menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan kombinasi

 

 

L3

 

 

L2

 

3

22

 

21

 

URAIAN

PG

 

PG

 

15

3.4 Mendeskripsikan dan menentukan
peluang kejadian majemuk
(peluang kejadian-kejadian saling
bebas, saling lepas, dan kejadian
bersyarat) dari suatu percobaan
acak

4.4 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan peluang kejadian majemuk (peluang, kejadian-kejadian saling bebas, saling lepas, dan kejadian bersyarat)

XII

Peluang Kejadian Majemuk

 Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan peluang kejadian majemuk

 

L3

 

23

 

PG

 

Peserta didik dapat menentukan frekuensi harapan  peluang kejadian saling lepas

 

L3

 

24

 

PG

 

Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang bekaitan dengan peluang kejadian majemuk bersyarat

Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan peluang kejadian majemuk ( kejadian saling bebas)

Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan peluang kejadian majemuk bersyarat

 

L3

 

 

L3

 

 

 

L3

 

25

 

 

4

 

 

 

5

 

PG

 

 

URAIAN

 

 

 

URAIAN


DOWNLOAD KISI-KISI BENTUK WORD DISINI

DOWNLOAD SOAL US BENTUK WORD DISINI

0 komentar:

Post a Comment

Search This Blog