Pages

Friday, October 9, 2020

INSTRUMEN EVALUASI SPLTV DISERTAI KARTU SOAL DAN PENSKORAN

 INSTRUMEN EVALUASI SPLTV DISERTAI KARTU SOAL DAN PENSKORAN


 

B.    KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


C. TUJUAN PEMBELAJARAN

      Dengan menggunakan metode diskusi dan tanya jawab peserta didik memiliki sikap   jujur,bertanggung jawab berani mengukapkan pendapat dan menghargai serta dapat:

1. Menentukan  model matematika sistem persamaan linier tiga variabel dari permasalahan                      kontekstual 

2. Menentukan himpunan penyelesaian SPLTV dengan metode eliminasi 

3. Menentukan himpunan penyelesaian SPLTV dengan metode subtitusi

4. Menentukan himpunan penyelesaian SPLTV dengan metode gabugan (eliminasi dan substitusi)               dengan tepat

5. Terampil merancang model matematika sistem persamaan linier tiga variabel dari permasalahan kontekstual dengan tepat

6. Menentukan penyelesaian dari model matematika masalah kontekstual berkaitan dengan SPLTV            dengan tepat

SAMPEL SOAL

1.     Ilyas  membeli dua buah buku tulis, tiga buah pensil dan sebuah penggaris dengan membayar Rp9.500,-, Nuh  membeli satu buku tulis dan satu penggaris dengan membayar Rp3.000,-, sedangkan Ahmad membayar Rp5.000,- untuk dua buah pensil dan dua penggaris. Model matematika dari permasalahan tersebut adalah …


1.    Ali, Badar, dan Carli berbelanja di sebuah toko buku. Ali membeli dua buah buku tulis, sebuah pensil, dan sebuah penghapus. Ali harus membayar Rp4.700. Badar membeli sebuah buku tulis, dua buah pensil, dan sebuah penghapus. Badar harus membayar Rp4.300 Carli membeli tiga buah buku tulis, dua buah pensil, dan sebuah penghapus. Carli harus membayar Rp7.100 Berapa harga untuk sebuah buku tulis, sebuah pensil, dan sebuah penghapus?


1.    Pak budi memiliki toko Sembako yang menjual campuran beras A, beras B dan beras C yang dijual dengan klasifikasi berikut :

   -  Campuran 3 kg beras A, 2 kg beras B, dan 2 kg beras C dijual seharga Rp19.700,00. 

-    Campuran 2 kg beras A, 1 kg beras B, dan 2 kg beras C dijual Rp14.000. 

-    Campuran 2 kg beras A, 3 kg beras B, dan 1 kg beras C dijual seharga Rp17.200,00.

       Hitunglah harga tiap kg beras A, B, dan C ?

VERSI WORD DOWNLOAD HERE

LKPD/LKS SPLTV KLIK DISINI

MODUL / BAHAN AJAR SPLTV KLIK DISINI

2 comments:

Search This Blog