Pages

Tuesday, June 15, 2021

MODUL/BAHAN AJAR FUNGSI KUADRAT SMP

 MODUL/BAHAN AJAR FUNGSI KUADRAT SMP

No.

Kompetensi Dasar

Indikator Pencapaian Kompetensi

  1.  

3.3 Menjelaskan fungsi kuadrat dengan menggunakan tabel, persamaan, dan grafik

 3.3.1  Menjelaskan definisi fungsi kuadrat

 3.3.2  Menentukan nilai-nilai fungsi kuadrat pada tabel

3.3.3  Menentukan pembuat nol dari persamaan kuadrat

3.3.4 Menentukan pasangan koordinat dari fungsi kuadrat pada bidang Cartesius

3.3.5 Menghubungkan titik-titik koordinat sebagai grafik fungsi kuadrat

 

  1.  

4.3  Menyajikan fungsi kuadrat menggunakan tabel, persamaan, dan grafik.

 

 

4.3.1    Membuat tabel pasangan nilai variabel dan nilai fungsi kuadratnya

4.3.2   Menggambar sketsa grafik fungsi kuadrat

4.3.3 Menentukan persamaan fungsi kuadrat jika diketahui titik puncak, titik potong, sumbu simetri atau beberapa titik pada persamaan kuadrat


TUJUAN PEMBELAJARAN

Melalui proses mengamati, menanya, mengumpulkan dan mengolah informasi serta mengkomunikasikan hasil mengolah informasi dalam penugasan individu dan kelompok, peserta didik dapat:

1. Menjelaskan definisi fungsi kuadrat dengan benar

2. Membuat tabel pasangan nilai variabel dan nilai fungsi kuadratnya dengan tepat

3. Menentukan pembuat nol dari persamaan kuadrat dengan tepat

4. Menentukan pasangan koordinat dari fungsi kuadrat pada bidang Cartesius dengan tepat

5. Menghubungkan titik-titik koordinat sebagai grafik fungsi kuadrat dengan tepat

6. Menggambar sketsa grafik fungsi kuadrat dengan benar

7. Menjelaskan pengaruh dari koefisien x2 pada fungsi kuadrat f(x) terhadap karakteristik dari grafik fungsi f(x) dengan tepat

8. Menentukan fungsi kuadrat jika diketahui grafiknya, titik puncak, titik potong, sumbu simetri atau beberapa titik pada persamaan kuadrat dengan tepat

TUJUAN PEMBELAJARAN 1

Melalui proses penemuan dan diskusi kelompok, peserta didik dapat:
1. Menjelaskan definisi fungsi kuadrat dengan benar
2. Menentukan nilai-nilai fungsi kuadrat pada tabel secara tepat
3. Menentukan pasangan koordinat dari fungsi kuadrat pada bidang Cartesius dengan benar
4. Menghubungkan titik-titik koordinat sebagai fungsi kuadrat secara tepat

KUMPULAN LKS/LKPD MATEMATIKA KLIK DISINI
KUMPULAN INSTRUMEN PENILAIAN MATEMATIKA KLIK DISINI

0 komentar:

Post a Comment

Search This Blog